Soal dan Pembahasan Bahasa Indonesia SNMPTN 2009 (Kode 383)
Bimbel WIN:
Belajar dari bentuk soal yang sudah pernah ditanyakan membuat
persiapan menghadapi ujian yang sebenarnya akan menjadi lebih terarah,
lebih fokus dan lebih efektif.
Bentuk soal yang akan diujikan dari tahun ke tahun pada umumnya
materinya sama. Pada pelajaran yang menitikberatkan pada hafalan soanya bisa
sangat mirip bahkan ada yang persis sama. Sedangkan pada soal hitungan,
rumus dan analisanya pada umunya sama.
Oleh karena itu, kami menyarankan bagiadik-adik calon mahasiswa
baru (camaba) tahun ini, kuasailah minimal 10 tahun terakhir soal ujian yang sudah
pernah keluar.
Pada kesempatan ini, bimbel WIN berbagi soal asli Bahasa Indonesia SNMPTN tahun 2009 kode 383 lengkap dengan pembahasannya yang mudah untuk dimengerti. Di akhir pembahasan, kami juga mengajak adik-adik camaba untuk tetap berlatih pada soal online yang sudah kami siapkan, Ayouk teruslah berlatih...!!! Semoga tahun ini kalian semuanya yang belajar disini bisa lolos di pilihan pertama kalian, Amiiin... 🙏🙏
- BAHASA INDOENSIA -
Gunakan PETUNJUK A untuk menjawab soal nomor 1 sampai dengan nomor 15.
- (A) (1)
- (B) (2)
- (C) (3)
- (D) (4)
- (E) (5)
Pembahasan: Kalimat topik adalah kalimat gagasan atau pernyataan ini (bersifat umum) yang terdapat di dalam sebuah paragraf. Paragraf ini bersifat deduksi sehingga kalimat topik yang sesuai ada di kalimat (1). Catatan: meskipun deduktif, belum berarti kalimat utamanya berada di kalimat (1). Yang dimaksud dengan deduktif adalah pernyataan intinya berada di awal paragraf, bukan berarti kalimat (1).
💥 Kunci Jawaban: A
- (A) jemaah calon haji Indonesia tidak memperoleh layanan maksimal dari Departemen Agama.
- (B) Departemen Agama tidak bekerja secara profesional dalam penyelenggaraan ibadah haji.
- (C) manajemen Departemen Agama lemah sehingga tidak mampu meningkatkan pelayanaan penyelenggaraan ibadah haji.
- (D) tim kesehatan tidak mengecek dan mengawasi makanan sehingga jemaah calon haji makan nasi basi.
- (E) koordinasi tidak berjalan baik di antara komponen panitia penyelenggara ibadah haji di Departemen Agama.
Pembahasan: Yang ditanyakan adalah kalimat fakta, perhatikan pertanyaanya! Opsi A, B, C, dan E merupakan opini karena kebenarannya masih bisa diperdebatkan. Pernyataan fakta dalam opsi D tersirat pada kalimat akhir paragraf.
💥 Kunci Jawaban: D
- (A) pemerintah menjanjikan anggaran pendidikan sebesar 20% dari APBN dan APBD.
- (B) alokasi anggaran pendidikan 20% baru dilakukan oleh 44 kabupaten.
- (C) janji pemerintah menetapkan anggaran pendidikan 20% belum ditepati.
- (D) pendidikan dan kesehatan merupakan prioritas utama program pemerintah.
- (E) realisasi dari delapan prioritas pembangunan sangat mengecewakan.
Pembahasan: Di dalam teks, hanya disebutkan dua prioritas pembangunan yang mengecewakan, yaitu pendidikan dan kesehatan. Jadi, pernyataan realisasi delapan prioritas mengecewakan adalah keliru.
💥 Kunci Jawaban: E
- (A) Dalam musyawarah itu menghasilkan lima ketetapan yang harus dilaksanakan bersama.
- (B) Dalam pertemuan itu memutuskan bahwa Andi yang ditunjuk menjadi ketua Koperasi.
- (C) Kegagalan proyek itu karena perancangan yang tidak baik dan pengawasan yang kurang cermat.
- (D) Meskipun negara itu merupakan penghasil kapas nomor satu dunia, tetapi harga tekstilnya sangat tinggi.
- (E) Budiman ingin menjadi juara umum di sekolahnya, tetapi ia hanya berhasil menjadi juara ketiga.
Pembahasan: Kalimat efektif bercirikan, di antaranya: minimal memiliki fungsi S-P, EYD sesuai, logis, hemat, dan paralel/kesejajaran.
Opsi A : tidak jelas subjeknya Pembenaran : Dalam musyawarah itu, dihasilkan lima ketetapan yang harus dilaksanakan bersama atau Musyawarak itu menghasilkan lima ketetapan yang harus dilaksanakan bersama.
Opsi B : tidak jelas subjeknya Pembenaran : Dalam pertemuan itu, diputuskan bahwa Andi yang ditunjuk menjadi ketua koperasi atau Pertemuan itu memutuskan bahwa Andi yang ditunjuk menjadi ketua koperasi.
Opsi C : tidak jelas predikatnya Pembenaran : kegagalan proyek itu disebabkan oleh perancangan yang tidak baik dan pengawasan yang kurang cermat
Opsi D : konjungsi yang dipakai boros Pembenaran : Meskipun negara itu merupakan penghasil kapas nomor satu dunia, harga tekstilnya sangat tinggi.
💥 Kunci Jawaban: E
- (A) Exxon Mobil sangat peduli terhadap keselamatan kerja karyawan.
- (B) Exxon Mobil menetapkan dua langkah untuk mencapai prestasi kerja.
- (C) lingkungan kerja yang aman akan menghasilkan kinerja yang baik.
- (D) teknologi baru dapat membuat kegiatan di Exxon Mobil lebih aman.
- (E) motivasi dan partisipasi karyawan Exxon Mobil harus tinggi.
Pembahasan: Secara tersirat, opsi A yang menjadi kesimpulan terdapat pada bagian awal dan dipertegas kembali di bagian akhir paragraf.
💥 Kunci Jawaban: A
- (A) ada banyak blog dibuat orang Indonesia sehingga tidak harus berkomunikasi dalam bahasa Inggris.
- (B) ada situs yang menyediakan diri sebagai rumah gratis untuk blog sehingga pengguna tidak perlu mengeluarkan biaya.
- (C) pengguna blog akan dipandang sebagai orang modern karena dapat berkomunikasi dengan peralatan komunikasi modern.
- (D) pengguna blog dapat berbicara politik dan lain-lain secara bebas karena sulit diidentifikasi jati dirinya.
- (E) siapa saja dapat bergabung di Sana dan apa saja dapat disampaikan meskipun ada berbagai masalah.
Pembahasan: Blog menjadi populer di tanah air karena adanya situs yang menyediakan rumah gratis untuk blog. Lihat di awal paragraf.
💥 Kunci Jawaban: B
- (A) masalah yang timbul akibat pergaulan bebas pada kaum remaja di perkotaan, pentingnya mengatasi pergaulan bebas, langkah mengatasi pergaulan bebas, sa ran yang dapat dilakukan untuk mengatasi pergaulan bebas.
- (B) pentingnya mengatasi pergaulan bebas pada kaum remaja di perkotaan, masalah yang timbul akibat pergaulan bebas, langkah mengatasi pergaulan bebas, sa ran yang dapat dilakukan untuk mengatasi pergaulan bebas.
- (C) langkah mengatasi pergaulan bebas pada kaum remaja di perkotaan, pentingnya mengatasi pergaulan bebas, masalah yang timbul akibatpergaulan bebas, saran yang dapat dilakukan untuk mengatasi pergaulan bebas.
- (D) pentingnya mengatasi pergaulan bebas pada kaum remaja di perkotaan, langkah mengatasi pergaulan bebas, masalah yang timbul akibat pergaulan bebas, saran yang dapat dilakukan untuk mengatasi pergaulan bebas.
- (E) pentingnya saran yang dapat dilakukan untuk mengatasi pergaulan bebas di perkotaan, masalah yang timbul akibat pergaulan bebas, langkah mengatasi pergaulan bebas, saran yang dapat dilakukan untuk mengatasi pergaulan bebas.
Pembahasan: Kerangka karangan yang baik biasanya di awali dengan pengungkapan masalah, tujuan, langkah penyelesaian, dan saran. Opsi A paling sesuai.
💥 Kunci Jawaban: A
- (A) Acne vulgaris adalah penyakit kulit biasa.
- (B) Acne vulgaris pernah dialami semua manusia.
- (C) Penyakit kulit banyak jenis dan macamnya.
- (D) Jerawat banyak jenis dan macamnya.
- (E) Penyakit yang diderita remaja bermacam- macam.
Pembahasan: Opsi paling sesuai karena merupakan pernyataan umum yang menjadi kalimat utama dalam paragraf.
💥 Kunci Jawaban: C
- (A) kalimat utamanya menyatakan hubungan sebab dan akibat,
- (B) kalimat pertama menyatakan sebab dan kalimat lainnya menyatakan akibat.
- (C) kalimat ketiga menyatakan sebab, sedangkan kalimat lainnya menyatakan akibat.
- (D) kalimat pertama dan ketujuh menyatakan akibat, sedangkan lainnya menyatakan sebab.
- (E) kalimat ketujuh menyatakan akibat, sedangkan kalimat lainnya menyatakan sebab.
Pembahasan: Lihat konjungsi antarkalimat pada kalimat ketujuh: Oleh karena itu. Kalimat ketujuh merupakan akibat, sedangkan kalimat yang lainnya merupakan sebab.
💥 Kunci Jawaban: E
- (A) setiap kota memiliki bangunan hotel kebanggaan warganya sebagaimana warga Kota Bandung memiliki hotel Sa voy Homann.
- (B) Hotel Savoy Homann menjadi kebanggan warga Kota Bandung karena megah, serta pernah di tempati pemimpin dan seniman besar dunia.
- (C) bangunan hotel menjadi indah jika mengadopsi model bangunan Eropa sebagaimana model bangunan Hotel Sa voy Homann di Kota Bandung.
- (D) hotel menjadi kebanggaan warga jika memiliki sejarah panjang sebagaimana Hotel Savoy Homann yang ditempati tokoh terkenal.
- (E) Hotel Savoy Homann Bidakara yang berada di Kota Bandung bergaya Art Deco Eropa karena berbentuk lengkung.
Pembahasan: Yang dimaksud dengan pernyataan tersirat adalah simpulan dari pernyataan-pernyataan tersurat, tetapi simpulan tersebut tidak tertulis (tersurat) di dalam teks. Dengan demikian, opsi D merupakan makna tersirat dari paragraf tersebut.
💥 Kunci Jawaban: D
- (A) NASA selesai menguji coba sistem komunikasi baru internet antarplanet.
- (B) jaringan internet antarplanet secara otomatis menyebarkan informasi.
- (C) jaringan internet antarplanet tidak memerlukan bantuan tenaga manusia.
- (D) wahana antariksa selatu melakukan komunikasi langsung dengan bumi.
- (E) sistem baru internet antarplanet NASA bernama Spirit dan Opportunity.
Pembahasan: Gagasan utama paragraf inti atau pesan utama yang ingin disampaikan dalam paragraf. Paragraf tersebut berpola deduktif opsi A merupakan gagasan utamanya.
💥 Kunci Jawaban: A
- (A) Tidak berapa lama ini sebuah lembaga survei pendidikan tinggi telah mengeluarkan daftar peringkat tentang perguruan tinggi yang berkualitas di seluruh dunia.
- (B) Baru-baru ini sebuah lembaga dari survei pendidikan tinggi telah mengeluarkan daftar peringkat perguruan tinggi berkualitas di seluruh dunia.
- (C) Tidak berapa lama ini sebuah lembaga daripada survei pendidikan tinggi baru saja mengeluarkan daftar peringkat perguruan tinggi yang berkualitas di seluruh dunia.
- (D) Baru-baru ini sebuah lembaga survei pendidikan tinggi mengeluarkan daftar peringkat perguruan tinggi berkualitas di seluruh dunia.
- (E) Baru-baru ini sebuah lembaga survei pendidikan tinggi telah mengeluarkan daftar peringkat tentang perguruan tinggi berkualitas di seluruh dunia.
Pembahasan:
Opsi A : kesalahan penggunaan kata “tentang”
Opsi B : kesalahan penggunaan kata “dari”
Opsi C : kelasahan penggunaan kata “daripada”
Opsi E : kesalahan penggunaan kata “tentang”
💥 Kunci Jawaban: D
- (A) pesona, disenangi, kelompok.
- (B) indah, dikenal, bentangan.
- (C) elok, diketahui, banyak.
- (D) cantik, dikunjungi, deretan.
- (E) alam, diminati, gugusan.
Pembahasan: Opsi E paling tepat untuk mengisi kata yang rumpang.
💥 Kunci Jawaban: E
- (A) Anas, Yusuf, 2006, Horizon Manusia,
- (B) Anas, Yusuf. 2006. Horizon Manusia. Jakarta, Al-Huda.
- (C) Anas, Yusuf. 2006. Horizon Manusia, Jakarta; Al-Huda.
- (D) Anas, Yusuf. 2006. Horizon Manusia. Jakarta; Al-Huda.
- (E) Anas, Yusuf. 2006. "Horizon Manusia" Jakarta: Al-Huda.
Pembahasan: Berikut cara menulis daftar pustaka:
1. Nama penulis dibalik dan dipisahkan tanda koma, kemudian di akhiri tanda titik.
2. Tahun terbit diakhiri tanda titik.
3. Judul buku (dicetak miring) dan diakhiri tanda titik.
4. Tempat terbit diakhiri tanda titik dua.
5. Nama penerbit diakhiri tanda titik.
6. Jika terdapat lebih dari satu buku, susun secara alfabetis.
💥 Kunci Jawaban: C
- (A) Menurut Arif (2009:32) adalah "Pembelajaran berbasis teknologi komputer perlu segera disosialisasikan sampai dengan sekolah-sekolah pelosok tanah air."
- (B) "Pembelajaran berbasis teknologi komputer perlu segera disosialisasikan sampai dengan sekolah-sekolah pelosok tanah air" (Arif, 2009:32).
- (C) Arif (2009:32) "pembelajaran berbasis teknologi komputer perlu segera disosialisasikan ke sekolah-sekolah di pelosok tanah air."
- (D) Menurut Arif (2009:32) bahwa pembelajaran berbasis teknologi komputer perlu segera disosialisasikan ke sekolah-sekolah di pelosok tanah air,
- (E) "Pembelajaran berbasis teknologi komputer perlu segera disosialisasikan ke sekolah-sekolah di pelosok tanah air" (dalam Arif, 2009:32).
Pembahasan: Opsi B merupakan bentuk kutipan yang tepat jika kita ingin mengutip sebuah tulisan di dalam buku tanpa mengubahnya. Tips : nama hanya ditulis nama marganya saja (nama akhir)
💥 Kunci Jawaban: B